Mahasiswa Ners Angkatan XVII Juara Lomba Video dalam Kegiatan IPKJI

  • 19 Oktober 2021
  • 07:05 WITA
  • Administrator
  • Berita

Selamat kepada Sigit Purnomo, S.Kep (Mahasiswa Ners angkatan XVII)

sebagai JUARA PERTAMA
Lomba video edukasi BAJITTA (bantu pasien jiwa di sekitar kita)
yang diadakan oleh Ikatan Perawat Kesehatan Jiwa Indonesia
(IPKJI) Provinsi Sulawesi Selatan dalam rangka memperingati
Hari Kesehatan Jiwa Sedunia

yang diumumkan pada
19 Oktober 2021